camat


E satu.com (Cirebon) - Rangkaian kegiatan ini tersebut merupakan salah satu dalam rangka menyambut hari jadi kota Cirebon yang ke-597. hal ini tentunya menjadi daya tarik tersendiri bagi pemerintah kota Cirebon yang bertujuan mengangkat kearifan lokal dalam hal ini wilayah kelurahan panjunan khususnya RW: 05, 07, 08. Dilingkup kecamatan Lemahwungkuk Kota Cirebon. (26/07/2024)

Dalam sambutannya kepala Dinas Pemuda, Kebudayaan (Kadisbudpar) Kota Cirebon Agus Sukmanjaya momen-momen Muharram akan dijadikan pembangunan wahana baru agar tetap guyub. Dalam menunjang itu akan didirikan kampung arab . Proyeksi adalah untuk mengangkat budaya Cirebon. Ditempat yang sama pangeran kacirebonan yakni Sultan Abdul Gani Natadiningrat memberikan sambutan. Pertama mengucapkan terimakasih kepada Allah SWT bisa menghadiri menghadiri Festival Panjunan Akulturatif 2024 ini. Yang kedua kalo kita mengenal sejarah di tempat ini (pangeran panjunan) maka akan bisa menjadi situs wisata untuk kedepannya bahkan produk UMKM pun secara otomatis bisa maju. Mudah-mudahan Cirebon bisa maju pariwisatanya.

Agus Mulyadi, M.Si Selaku Pj. Walikota Cirebon Melihat Tema Akulturatif memberikan sambutannya. Pertama Maka peran serta masyarakat khususnya di wilayah panjunan mengangkat kearifan lokal yang mana nantinya bisa menjadi destinasi wisata kedepannya. Kedua peran serta masyarakat di wilayah panjunan ini perlu kita jaga dan lestarikan. Dulu ada bubur unik yang hanya muncul ketika bulan puasa ramadhan saja. Menurut informasi yang ada setelah kita telusuri ternyata yang buat tersisa tiga orang saja. Ketiga kami ucapkan banyak terimakasih kepada tim Disbudpar kota Cirebon yang telah mengawali agenda ini yang sangat luar biasa bisa terselenggara dengan baik. Sekaligus membuka acara tersebut oleh Pj walikota Cirebon Agus Mulyadi.

(RR)
Baca Juga

Post A Comment:

0 comments:

Back To Top