E satu.com (Majalengka) - Kapolsek Sindangwangi Polres Majalengka IPTU Wili Rukwili menghadiri Istighosah Kubro Dan Tabligh Akbar Forum Komunikasi Matjil Talim (FKMT) Maslakun Najah di Kecamatan Sindangwangi, Kabupaten Majalengka.
Turut hadir dalam kegiatan ini Anggota DPRD I Provinsi Jabar Bapak Nasir,Sag, Muspika Sindangwangi, Para Kepala Desa dan Anggota FKMT Maslakun Najah sebanyak 1000 orang.
Kegiatan Istighosah Kubro Dan Tabligh Akbar Forum Komunikasi Matjil Talim (FKMT) Maslakun Najah dengan Penceramah KH.Shufi Zainal Muttaqin,S.Ht,MQh pimpinan Ponpes Al - Istqomah Tasikmalaya Jawa Barat.
Disaat dikonfirmasi, Kapolres Majalengka AKBP Indra Novianto melalui Kapolsek Sindangwangi IPTU Wili Rukwili mengatakan, Ya kemarin saya menghadiri giat tersebut, selain itu pihaknya menerjunkan anggotanya melakukan pengamanan pada kegiatan itu,"pungkasnya Senin (5/6/2023).
"Kami mengajak kepada yang hadir dalam legiatan tersebut untuk bersama sama membangun silahturohim meraih berkah"ucapnya.
Sumber : Humas Polres Majalengka
Editor: Ade Prayitno
Post A Comment:
0 comments: